Piala Dunia adalah turnament terbesar yang berlangsung sejak tahun 1930 dan sudah berlangsung sebanyak 19 kali. kejuaraan yang dimulai di uruguay. Telah memberikan banyak peristiwa dan tragedi yang menarik, tim kejutan, idola baru bintang lapangan hijau dan masih banyak lagi.
berikut adalah daftar juara piala dunia:
- PD-1, Uruguay 1930 Juara Uruguay.
- PD-2, Italia 1934 juara Italia.
- PD-3, Prancis 1938 juara Italia.
- PD-4, Brasil 1950 juara Uruguay.
- PD-5, Swiss 1954 juara Jerman.
- PD-6, Swedia 1958 juara Brasil.
- PD-7, Cili 1962 juara Brasil.
- PD-8, Inggris 1966 juara Inggris.
- PD-9, Meksiko 1970 juara Brasil.
- PD-10, Jerman 1974 juara Jerman
- PD-11, Argentina 1978 juara Argentina.
- PD-12, Spanyol 1982 juara Italia.
- PD-13, Meksiko 1986 juara Argentina.
- PD-14, Italia 1990 juara Jerman.
- PD-15, Amerika Serikat 1994 juara Brasil.
- PD-16, Prancis 1998 juara Prancis.
- PD-17, Korea Selatan-Jepang 2002 juara Brasil.
- PD-18, Jerman 2006 juara Italia.
- PD-19, Afrika Selatan 2010 Juara...????
Kita pasti bertanya dan berharap apakah tim jagoan kita bisa menjadi juara di Piala Dunia Afsel 2010. Sampai saat ini ada sudah ada 4 Semifinalis yang akan bertanding untuk memperebutkan 2 tiket ke babak Grand Final. Kita wajib menunggu siapakah juaranya, apakah Spanyol, Jerman, Uruguay, Belanda. Spanyol adalah 2 tim yang belum merasakan manisnya menjadi juara Piala Dunia sementara Uruguay sadah 2 kali merasakan 2 kali Piala Dunia, begitu juga dengan jerman yang sudah 3 kali menjadi juara dunia. Apakah prediksi Anda ?
2 comments:
ane yakin pasti spanyol yang juara tahun ini...
sama bro.. pengennya seh di final nanti ketemu belanda,.
Post a Comment